Pembagian Buku BOS Untuk Siswa SMKN5 Batam

Batam- Dimasa Pandemi Covid 19 selurus sekolah diBatam masih di tutup, para siswa siswi belajar online di rumah masing-masing.

Untuk menunjang pembelajaran SMKN 5 Batam membagikan buku BOS kepada para siswa yang dilakukan oleh petugas perpustakaan adapun buku yang di bagikan adalah:

Kelas X siswa baru TP.2020/2021 dengan total 16 buku mata pelajaran.

Kelas XI dengan jumlah 6 buku mata pelajaran

Kelas XII dengan jumlah 6 buku mata pelajaran

Buku BOS tersebut sudah dikelola oleh perpustakaan SMKN5 Batam,

Buku telah di stampel,di label,diberi nomor urut buku,dan sampul buku.

Kemudian para siswa diwajibkan untuk merawat buku dengan baik dan tidak boleh di rusak.

Semoga dengan adanya buku penunjang siswa dapat belajar di rumah dengan lebih mudah.

Lokasi Kami

Temukan lokasi SMK Negeri 5 Batam di Jalan Bukit Kamboja Kelurahan Sei Pelunggut Kecamatan Sagulung, Batam.