SMKN 5 Batam – Sebagai bentuk aplikasi dari pendidikan kedisiplinan oleh TNI Lanal yang dilaksanakan pada akhir semester ganjil 2019, jurusan pemesinan menerapkan sanksi bagi siswa yang masih terlambat datang ke sekolah saat awal semester baru, siswa dilatih untuk bertanggungjawab atas ketidakdisiplinan yang dilakukan, dalam hal ini kakomli memberikan sanksi berupa hukuman fisik seperti push up dan skot jump. Diharapkan siswa tidak mengulangi kembali dan kedepannya berusaha untuk tetap disiplin dalam hal apapun.