SMKN 5 Batam – Penyusunan soal produktif di jurusan kelistrikan kapal disusun berdasarkan soal yang mengacu pada soal hots dan disusun oleh guru – guru produktif di jurusan kelistrikan kapal, dengan pembagian soal, 40 soal objektif dan 5 soal essai dengan 2 paket . dan terdiri dari tiga mata pelajaran dasar teknik perkapalan. Dengan penyusunan soal ini di harapkan guru dapat mengevaluasi hasil pembelajaran yang dilakukan selama ini. Dan dapat mengambil kesimpulan dari setiap KI KD yang di ajarkan kepada siswa. Sehingga guru dapat mengevaluasi teknik atau cara pembelajaran yang lebih baik kedepannya.