Berdasarkan keterangan hasil deskripsi pengamatan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) pada Tahap Pembiasaan (Habituation) SMK Negeri 5 Batam periode Agustus sampai dengan September 2018 maka bisa ditarik kesimpulan sebagai berikut.
- Partisipasi wali kelas dibuktikan dengan keabsahan laporan pelaksanaan GLS dengan kategori Valid (V) atau Tidak Valid (TV). Persentasi keabsahan wali kelas dari 30 wali kelas selama tahap pembiasaan (habituation) adalah 76.06%.
- Nilai rata-rata siswa peserta GLS dari gabungan antara nilai kedisiplinan dan keseriusan pada tahap pembiasaan (habituation) adalah 78.43.
- Terdiri dari 3 Wali kelas pemeroleh nilai tertinggi sebagai guru pendamping dalam pelaksanaan GLS SMK Negeri 5 Batam adalah:
- Peringkat I : Wali Kelas X TKJ 2 dengan skor 94.5
- Peringkat II : Wali Kelas X MM 2 dengan skor 94.00
- Peringkat III : Wali Kelas X TKJ 1 dengan skor 93.5
- Terdiri dari 3 Kelas pemeroleh nilai tertinggi sebagai Peserta Membaca dalam pelaksanaan GLS SMK Negeri 5 Batam adalah:
- Peringkat I : Kelas TITL 3 dengan skor 89.33
- Peringkat II : Kelas X TKJ 2 dengan skor 89.5
- Peringkat III : Kelas X MM 2 dengan skor 88